A review by ulfahftryh
Resign! by Almira Bastari

funny lighthearted fast-paced
  • Plot- or character-driven? Character
  • Strong character development? No
  • Loveable characters? Yes
  • Diverse cast of characters? Yes
  • Flaws of characters a main focus? Yes

4.0

Buku ini lumayan relate sama budak korporat yang setiap harinya pengin resign terus. Para The Cungpret, Alranita, Carlo, Karenia, dan Andre, yang bekerja di kantor konsultan di Jakarta, mereka berkompetisi dan buat taruhan siapa orang pertama yang akan resign dari kantor tsb. 

Alasan mau resign? Ya apa lagi faktor utamanya kalo bukan karena si bos yang super arogan, misterius, tapi juga genius. Menurutku kurangnya dari buku ini tuh gak terlalu spesifik memperlihatkan budak korporat yang stressing dikejar deadline, probing/kendala sama client gimana, strategi perusahaan gimana, bahkan perjuangan mereka buat resign dari kantor konsultan ya kalo gak mereka gagal wawancara di perusahaan lain, ya, reschedule wawancara. Malah buku ini terlihat lebih condong ke sisi romancenya (walaupun romancenya juga tipis). 

Whoever reads this will also guess the end of the story. Dan alur ceritanya juga termasuk fast pace. Aku kasih 4 stars karena aku suka sama penulisannya. Tapi, yang mau coba baca buku buat pertama kalinya bisa dimulai dari baca resign sih cocok. Konfliknya ringan, romancenya tipis, unsur humornya juga ada, dan tulisannya oke. Karena gue termasuk orang yang sangat picky soal tulisan, jadi kalo tulisannya agak kurang enak dibaca, meskipun buku itu lagi hype banget, gue bakal berhenti. Soalnya (imo) what is written must have its own impression. So we as readers get the appeal and can imagine what the atmosphere is like.