A review by riskapoetryayu
Fourth Wing by Rebecca Yarros

5.0

Udah lama aku gak baca buku fantasi yg bikin aku merasa excited di tiap chapternya namun buku ini berhasil mengembalikan imajinasi yg seakan bagai cuplikan suatu film dalam pikiran selagi membacanya, keren banget!

โ€œ๐˜ผ ๐™™๐™ง๐™–๐™œ๐™ค๐™ฃ ๐™ฌ๐™ž๐™ฉ๐™๐™ค๐™ช๐™ฉ ๐™ž๐™ฉ๐™จ ๐™ง๐™ž๐™™๐™š๐™ง ๐™ž๐™จ ๐™– ๐™ฉ๐™ง๐™–๐™œ๐™š๐™™๐™ฎ. ๐˜ผ ๐™ง๐™ž๐™™๐™š๐™ง ๐™ฌ๐™ž๐™ฉ๐™๐™ค๐™ช๐™ฉ ๐™ฉ๐™๐™š๐™ž๐™ง ๐™™๐™ง๐™–๐™œ๐™ค๐™ฃ ๐™ž๐™จ ๐™™๐™š๐™–๐™™.โ€

Menceritakan tentang Violet yg harus memilih jalannya sebagai cadet/dragon rider, ia memiliki seorang ibu yg merupakan jenderal yg dihormati di Basgiath, kakak laki-lakinya meninggal dalam peperangan, dan kakak perempuannya adalah salah satu dragon rider terbaik disana.

Berbeda dengan saudara-saudaranya, Violet tidak memiliki fisik yg cukup kuat dan dengan alasan misterius, ibunya ingin dia menjadi seorang rider, daripada menjadi sorang scribes seperti yang Violet inginkan.

Banyak pelajaran, tantangan dan penderitaan yg harus Violet lalui untuk menjadi seorang rider. Menjalin pertemanan, melawan musuh, memilih sahabat atau cinta sejatinya, kepercayaan dan penghianatan, buku ini bikin aku seperti lagi nonton film, kompleks detail dan keren banget.

Endingnya bikin penasaran dan ada plot twistnya, aku gak sabar pengen baca lanjutan bukunya โ€œIron Flameโ€ yg akan rilis 7 november nanti.

Buku ini aku rekomendasiin buat kalian yg suka fantasy magical seperti Harry Potter atau Hunger Games. Kisah romantis enemies to lovers yg dibumbui dengan slow burn ke adegan smooch juga menghiasi buku ini. Dan Naga (pastinya).