A review by blackswazn
Resign! by Almira Bastari

2.0

sebuah bacaan yang ringan, asyik, dan relatable. suka banget sama karakter alranita.

minusnya ada beberapa jokes yang menyinggung berat badan, that wasn't cool. dan setelah baca review yang ditulis orang lain, saya seperti diingatkan kembali kalau tigran ini